Kamis, 28 April 2011

YG Entertainment menciptakan “YG ON AIR” untuk artis2nya perform secara bebas!


Setelah banyak menggoda beberapa hari terakhir, YG Entertainment akhirnya mengungkapkan detail full mengenai live performance Park Bom  ‘Don’t Cry‘ pada hari jumat melalui YG-Life Blog.
Berikut detailnya:
“Ini akan menjadi sebuah penjelasan yang simple menganai apa yang dimaksud  “YG ON AIR”.   ”YG ON AIR” akan berisikan konten2 media yang secara langsung diproduksi oleh YG Entertainment. Ini menjadi sesuatu yang telah lama kami rencanakan, karena kami selalu ingin melepaskan diri dari kerangka2 program2 siaran dan menciptakan isi yang menyenangkan berdasarkan pada ide2 kami sendiri.

Poin mengenai “YG ON AIR”  adalah tidak ada batasan2. Contohnya, kami akan menyiarkan live performance  pertama Park Bom jam 6:05 PM. Big Bang and 2NE1 tidak akan tetap dengan keformalannya dan in akan menjadi sebuah siaran langsung yang nyaman untuk artis2 kami dan fans mereka bisa berkomunikasi bersama. Ini juga akan menjadi cara tercepat bagi kami untuk mengirimkan MV kami dan  concert making films.
Kami akan bekerja sama dengan situs portal terbesar Korea, Naver. Di masa depan, kami akan memproduksi   “2nE1 TV“, season 3 dan juga panggung2 eksklusif ke  “YG ON AIR.”
Kami juga akan membagikan  subtitles melalui YG LIFE and YOUTUBE  jadi fans Internasional kami bisa menikmati isi bersama kami. Karena ini akan menjadi siaran yang bergaya bajak laut, maka sulit bagi kami menjanjikan tanggal siaran yang spesifik. Untuk saat ini, kami bisa menjanjikan sebuah lagu  “Don’t Cry” yang dinyanyikan 2NE1 jumat depan.

Kami akan merefleksikan ide2 dari fans kami, jadi kami meminta dukungan dan atisipasi kalian.”
Mungkin belajar dari pengalaman GD&TOP kali ya, karena lagunya ada yang ga boleh ditayangin di siaran2 TV!! BTW itu 2NE1 nyanyi Dont Cry??


Source: YG-Life Blog
credit: allkpop
Indo Trans; yeppopo

Tidak ada komentar:

Posting Komentar